Para pembalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) memperlihatkan kegigihannya dalam bersaing di putaran pertama arena balap Idemitsu Asia Talent Cup (IATC) 2025.
Jelang laga perdana ajang adu kecepatan pebalap muda potensial Asia, Idemitsu Asia Talent Cup (IATC) 2025, empat pebalap muda binaan PT Astra Honda Motor (AHM) siap berjuang mengharumkan nama bangsa.
Astra Grup Makassar turut merayakan hari ulang tahun (HUT) ke-68 Astra dengan mengelar fun mini soccer bersama awak media di Sulawesi Selatan (Sulsel).
PENASULTRAID, KENDARI - La Ode Daerah Hidayat terpilih secara aklamasi sebagai ketua dalam Musyawarah Provinsi (Musprov) ke VII Federasi Olahraga Karate-Do Indonesia (FORKI) Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) yang digelar di...
PENASULTRAID, JAKARTA - Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand Tri, semakin menunjukkan kepeduliannya terhadap anak muda, khususnya Gen Z, di dunia Esports melalui ekosistem H3RO. Di 2024, H3RO...
PENASULTRAID, PEKANBARU - Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Seksi Wartawan Olahraga (Siwo) Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) yang berlangsung di Hotel Mutiara Merdeka, Pekanbaru, Riau pada Sabtu, 7 Februari 2025 telah menghasilkan...
PENASULTRAID, RIAU - Anggota Komisi X Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, Karmila Sari dari fraksi Golkar menilai kontroversi dari Permenpora No.14 Tahun 2024 harus segera dicarikan jalan tengahnya. Perubahan yang...
PENASULTRAID, JAKARTA, Tim Indonesia meraih prestasi gemilang di Kejuaraan Angkat Besi Junior Qatar Cup 2024 yang berlangsung di Doha, Qatar hingga 31 Desember. Para lifter berhasil membawa pulang 6 emas...
Para pemanah divisi barebow dan divisi perpani bow Gunungkidul mengadakan latihan bersama (latber) di lapangan Hargomulyo, Kecamatan Gedangsari, Sabtu 28 Desember 2024.
Dalam rangka memperkuat kesiapan distribusi energi menjelang Ramadan dan Idulfitri 1446 H, Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi menggelar serangkaian agenda...