Sementara itu, bupati Konut, Ruksamin mengaku akan melakukan presentase perihal instruksi tersebut bahwa Konut mendukung penuh dimana Bumi Oheo berada di ujung utara Sultra dan berbatasan langsung dengan Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng).
“Ini sangat diharapkan dengan adanya percepatan mengenai batas wilayah. Dimana dapat mempererat hubungan antara wilayah kabupaten Konawe dan kabupaten Konawe Utara (Konut) melalui jalur Routa yang terdapat pemukiman transmigrasi dengan penghasilan komoditas hasil perkebunan lada/merica yang melimpah.
“Kita dukung dengan program pemerintah berupa perbaikan infrastruktur jalan dan jembatan seperti yang disampaikan oleh perwakilan Bappeda Sultra saat Musrembang. Sehingga permasalahan yang menjadi kebutuhan vital di jalur tersebut dapat teratasi,” pungkas Ruksamin.
Penulis : Iwan Charisman
Editor: Basisa
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post